Tangki Industri yang memanjang/ horizontal, cocok digunakan untuk tangki transportasi karena mudah dibawa pada kendaraan. Lebih stabil dan dapat meredam goncangan pada saat di jalan. Dapat digunakan untuk penyimpanan air dan kimia. Semua tangki EXCEL aman untuk kesehatan – FDA Approved. 

TYPE & DIMENSI

CARA PEMASANGAN

Instruksi Pemasangan

Perhatikan struktur pondasi untuk menahan berat keseluruhan tangki.
Tangki horizontal tidak dirancang untuk penempatan dibawah tanah.
Untuk penggunaan sebagai tangki transportasi harus dilengkapi dengan rangka besi pengunci kaki – kaki
Perlu diketahui, Tangki 1000 liter bila diisi penuh beratnya = 1 ton

AKSESORIES